TEKADKU part 2

Kamis, 01 Maret 2012
Sebelumnya aku berterima kasih kepada teman saya yang bernama anditya agung (AndItya AN) yang udah rela dan ikhlas nemenin aku ke rumah nya dia dan aku dah nyita banyak waktunya dia . . .back to topic
Aku baru saja pulang dari sekolahku tetapi aku langsung pergi ke rumah nya jam 4 sore aku sudah dirumahnya sampai kita berdua nunggu dan bolak balik seperti orang gila yang entah kenapa anditya pun juga mau2nya aku suruh2 . . .tp aku tahu dia tulus nemenin aku sampai segitu . . .setelah sampainya dirumahnya (mantan saya) . . .. . akudiem tak berkutik meliat sms nya tetapi aku tetap bertekad buat memberinya sesuatu , aku gag berharap melihat wajahnya aku hanya berniat memberinya barang tuk kenang2an yang terakhir kalinya . . . .setelah aku berdiam dan temanku juga diam , kemudian aku membuka perbincangan aku punya ide konyol yg seharusnya gag d lakukan anak abg sepertiku , yaitu dengan menitipkannya keanak kecil , gag banget kan ni caranya , masa udah gedhe nitip keanak dan bocah ingus , tapi aku mengurungkan niatku , kemudian aku pun berani kan diri untuk berbincang kepada kakeknya , tetapi kakeknya pun tak menerimaku !!!!!!


setelah aku ditolak mentah2 kakeknya aku pun beranjak pergi dengan kesedihan yang membekas yang tak pernah aku alami
dijalan akupun mengeluarkan airmata karena aku tak kuasa menahannya dan lagi2 temanku memberiku motivasi !!!!! hanya orang hebat seperti dia yang mau untuk nolong aku
dan dengan berakhirnya lagu ini , semoga aku dapat melupakannya

0 komentar:

Posting Komentar